Hukum Game Pokemon

SHARE:

HUKUM PERMAINAN/GAME POKEMON MENURUT ISLAM

HUKUM PERMAINAN/GAME POKEMON


Komisi Tetap untuk Fatwa dan Riset Ilmiah (al-Lajnah ad-Da'imah li al-Ifta' wa al-Buhuts al-'Ilmiyyah) Kerajaan Saudi 'Arabia

"Permainan ini terdapat padanya sejumlah pelanggaran syar'i, di antaranya :
⛔️ Syirik kepada Allah, yaitu meyakini banyak tuhan.
⛔️ Judi yang Allah haramkan dengan nash al-Qur'an, Allah jadikan bersama dengan khamer (minuman keras) dan undian, yaitu dalam firman-Nya :

 يَا أَيُّهَا الَّذِينَ آمَنُوا إِنَّمَا الْخَمْرُ وَالْمَيْسِرُ وَالأَنْصَابُ وَالأَزْلامُ رِجْسٌ مِنْ عَمَلِ الشَّيْطَانِ فَاجْتَنِبُوهُ لَعَلَّكُمْ تُفْلِحُونَ (90) إِنَّمَا يُرِيدُ الشَّيْطَانُ أَنْ يُوقِعَ بَيْنَكُمُ الْعَدَاوَةَ وَالْبَغْضَاءَ فِي الْخَمْرِ وَالْمَيْسِرِ وَيَصُدَّكُمْ عَنْ ذِكْرِ اللَّهِ وَعَنِ الصَّلاَةِ فَهَلْ أَنْتُمْ مُنْتَهُونَ

"Wahai orang-orang beriman, sesungguhnya khamr (arak), judi, (berkurban untuk) berhala, mengundi nasib dengan panah, adalah perbuatan keji termasuk perbuatan syaithan. Maka jauhilah perbuatan-perbuatan itu agar kalian beruntung.
Sesungguhnya syaithan itu bermaksud hendak menimbulkan permusuhan dan kebencian di antara kalian lantaran khamr dan judi itu, dan menghalangi kalian dari mengingat Allah dan shalat. Maka berhentilah kalian (dari melakukan perbuatan itu)!! [ al-Maa'idah : 90-91 ]

⛔️ Mempopulerkan syi'ar-syi'ar kekufuran dan propagandanya, mempopulerkan gambar-gambar yang diharamkan.
⛔️ Memakan harta dengan cara batil.

Karena pelanggaran-pelanggaran syar'i tersebut, maka al-Lajnah ad-Da'imah (Komite Tetap untuk Fatwa dan Riset) memandang bahwa
❌ permainan tersebut HARAM,
❌ demikian pula uang yang dihasilkan dari permainan tersebut juga HARAM, karena itu adalah judi yang diharamkan.
❌ HARAM juga memperjualbelikannya, karena itu merupakan sarana yang mengantarkan kepada apa yang diharamkan oleh Allah dan Rasul-Nya.

Al-Lajnah ad-Da'imah mewasiatkan kepada segenap kaum muslimin untuk waspada darinya (Pokemon) dan MELARANG ANAK-ANAK MEREKA DARI mengambil dan bermain dengannya. Ini demi menjaga agama, aqidah, dan akhlak anak-anak.

 وبالله التوفيق . وصلى الله على نبينا محمد وآله وصحبه وسلم .

al-Lajnah ad-Da'imah li al-Buhuts al-'Imiah wa al-Ifta'

Selengkapnya lihat :
http://www.alifta.net/Fatawa/fatawaDetails.aspx?View=Page&PageID=8787&PageNo=1&BookID=2

•••••••••••••••••••••
Majmu'ah Manhajul Anbiya
Join Telegram https://tlgrm.me/ManhajulAnbiya
Situs Resmi http://www.manhajul-anbiya.net

KOMENTAR

BLOGGER
Nama

Adab-Akhlak,233,Akhirat,22,Akhwat,107,Anak Muda dan Salaf,228,Anti Teroris,2,Aqidah,276,Arab Saudi,12,Asma wa Shifat,2,Audio,44,Audio Singkat,8,Bantahan,103,Bid'ah,59,Biografi,86,Cerita,64,Cinta,10,Dakwah,44,Doa Dzikir,66,Ebook,15,Fadhilah,71,Faedah Ringkas,17,Fatwa Ringkas,4,Fiqih,341,Ghaib,16,Hadits,168,Haji-Umroh,15,Hari Jumat,31,Hari Raya,5,Ibadah,43,Info,80,Inspiratif,39,IT,10,Janaiz,7,Kata Mutiara,128,Keluarga,234,Khawarij,21,Khutbah,4,Kisah,283,Kitab,6,Kontemporer,152,Manhaj,175,Muamalah,46,Nabi,19,Nasehat,624,Poster,7,Puasa,53,Qurban,18,Ramadhan,51,Rekaman,2,Remaja,153,Renungan,94,Ringkasan,100,Sahabat,69,Sehat,26,Sejarah,52,Serial,3,Shalat,155,Syiah,25,Syirik,14,Tafsir,47,Tanya Jawab,590,Tauhid,52,Tazkiyatun Nafs,107,Teman,20,Thaharah,21,Thalabul Ilmi,143,Tweet Ulama,6,Ulama,85,Ustadz Menjawab,9,Video,20,Zakat,12,
ltr
item
Atsar ID | Arsip Fawaid Salafy: Hukum Game Pokemon
Hukum Game Pokemon
HUKUM PERMAINAN/GAME POKEMON MENURUT ISLAM
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEj3nGjsHy9o1c6UfAB7RlR8SQKye0r8ly7fqd-g_T7DHop90u7SURhsmXYo3cfP19PVzrrAKnrC9FdgC_9uSy5Lwq0v6ZY81VgUwD0t9wd2CsEuhoxpC23eN637PswW0bnfQA0eibVh4jgd/s320/hukum-pokemon.png
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEj3nGjsHy9o1c6UfAB7RlR8SQKye0r8ly7fqd-g_T7DHop90u7SURhsmXYo3cfP19PVzrrAKnrC9FdgC_9uSy5Lwq0v6ZY81VgUwD0t9wd2CsEuhoxpC23eN637PswW0bnfQA0eibVh4jgd/s72-c/hukum-pokemon.png
Atsar ID | Arsip Fawaid Salafy
https://www.atsar.id/2016/07/hukum-game-pokemon.html
https://www.atsar.id/
https://www.atsar.id/
https://www.atsar.id/2016/07/hukum-game-pokemon.html
true
5378972177409243253
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts LIHAT SEMUA POST Selengkapnya Balas Batal Balas Hapus Oleh Beranda HALAMAN POSTS Lihat Semua BACA LAGI YUK LABEL ARSIP SEARCH ALL POSTS Al afwu, artikel tidak ditemukan Kembali ke Beranda Minggu Senin Selasa Rabu Kamis Jumat Sabtu Min Sen Sel Rab Kam Jum Sab Januari Februari Maret April Mei Juni Juli Agustus September Oktober November Desember Jan Feb Mar Apr Mei Jun Jul Agu Sep Okt Nov Des baru saja 1 menit yang lalu $$1$$ minutes ago 1 jam yang ago $$1$$ hours ago Kemarin $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago lebih dari 5 pekan yang lalu Pengikut Ikut THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy