Terus dan teruslah Menasehati Anakmu !

SHARE:

KAMI NASEHATKAN KEPADAMU UNTUK TERUS MENERUS MENASEHATI ANAK-ANAKMU

FATWA-FATWA PENDIDIKAN ANAK

KAMI NASEHATKAN KEPADAMU UNTUK TERUS MENERUS MENASEHATI ANAK-ANAKMU


Fatwa no 21596

Al-lajnah Ad-Daimah lil Buhuts Al-Ilmiyyah wa Al-Ifta' ditanya :

Saya sampaikan kepada kalian bahwa saya sudah mencapai usia tua, sedangkan saya mempunyai dua anak laki-laki kembar, mereka berdua duduk di kelas tiga SLTA, saya ingin keduanya istiqamah, keduanya pergi ke masjid bersama saya untuk menunaikan shalat, hanya saja keduanya kadang-kadang menolak untuk pergi ke masjid, saya
minta doakan kedua anak saya tersebut.
Apakah cara yang bisa saya lakukan untuk memperbaiki keduanya?
Perlu diketahui bahwa saya telah menyampaikan masalah ini kepada bimbingan penyuluhan di sekolah mereka.
Semoga Allah menjaga kalian.

Jawaban :

Kami wasiatkan kepadamu untuk terus menerus menasehati anak-anakmu tanpa putus asa.
Hendaknya menggunakan metode-metode yang bermanfaat untuk mendidik dan mengarahkan mereka, gunakan metode :

👉 TARGHIB (memberi motivasi), dan kadang-kadang gunakan metode :
👉 TARHIB (memberi ancaman)
👉 Tumbuhkan di hatinya cinta kepada Allah dan Rasul-Nya
👉 Jauhkan dari teman-teman yang jelek
👉 Arahkan untuk berteman dengan orang-orang shalih
👉 Peringatkan dari bahaya dan jeleknya masmedia (tv, internet, koran, majalah, dll)

Akan tetapi sebelum dan sesudah semua hal di atas,
hendaklah  memperbanyak meminta tolong kepada Allah ta'ala dengan do'a agar memperbaiki keadaan mereka dan memberi istiqamah kepada mereka.
Inilah pujian Allah kepada hamba-hamba-Nya yang shalih, Allah Jala wa 'Ala berfirman tentang mereka :

والذين يقولون ربنا هَبْ لَنَا مِنْ أَزْوَاجِنَا وَذُرِّيَّاتِنَا قُرَّةَ أَعْيُنٍ وَاجْعَلْنَا لِلْمُتَّقِيْنَ إِمَامًا

"Dan orang-orang yang berkata, Rabb kami berikanlah kepada kami pasangan-pasangan kami dan anak-anak keturunan kami yang menjadi penyejuk mata kami, dan jadikanlah kami imam/panutan bagi orang-orang yang bertaqwa."


Diterjemahkan oleh:
Ummu Abdillah Zainab Bintu Ali Bahmid عفا الله عنهما


Channel Telegram:
http://bit.ly/groupBILAAD
http://tarbiyah-aulad.blogspot.com

KOMENTAR

BLOGGER
Nama

Adab-Akhlak,234,Akhirat,22,Akhwat,108,Anak Muda dan Salaf,238,Anti Teroris,2,Aqidah,279,Arab Saudi,12,Asma wa Shifat,2,Audio,44,Audio Singkat,8,Bantahan,103,Bid'ah,59,Biografi,86,Cerita,64,Cinta,10,Dakwah,47,Doa Dzikir,67,Ebook,15,Fadhilah,71,Faedah Ringkas,17,Fatwa Ringkas,4,Fiqih,344,Ghaib,17,Hadits,169,Haji-Umroh,16,Hari Jumat,31,Hari Raya,5,Ibadah,43,Info,79,Inspiratif,39,IT,10,Janaiz,7,Kata Mutiara,128,Keluarga,237,Khawarij,21,Khutbah,4,Kisah,289,Kitab,6,Kontemporer,154,Manhaj,177,Muamalah,46,Nabi,20,Nasehat,633,Poster,7,Puasa,53,Qurban,18,Ramadhan,51,Rekaman,2,Remaja,154,Renungan,95,Ringkasan,100,Sahabat,69,Sehat,25,Sejarah,53,Serial,3,Shalat,157,Syiah,25,Syirik,15,Tafsir,49,Tanya Jawab,593,Tauhid,54,Tazkiyatun Nafs,108,Teman,20,Thaharah,21,Thalabul Ilmi,148,Tweet Ulama,6,Ulama,88,Ustadz Menjawab,9,Video,20,Zakat,12,
ltr
item
Atsar ID | Arsip Fawaid Salafy: Terus dan teruslah Menasehati Anakmu !
Terus dan teruslah Menasehati Anakmu !
KAMI NASEHATKAN KEPADAMU UNTUK TERUS MENERUS MENASEHATI ANAK-ANAKMU
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEisWdjz99M0m3OPJ-eDDwa2MKoIjk86gX9CrDyPTgdHDrggWAcrxuVcVm4N29UPYAV1OFVqdsyDtlBm-UjhqU4lxP21O5_uDAhzxwaHQMkeNqKwthjcWS62Zvo_1C4JECLMTAX0JpiWzOdV/s320/nasehat+untuk+anak.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEisWdjz99M0m3OPJ-eDDwa2MKoIjk86gX9CrDyPTgdHDrggWAcrxuVcVm4N29UPYAV1OFVqdsyDtlBm-UjhqU4lxP21O5_uDAhzxwaHQMkeNqKwthjcWS62Zvo_1C4JECLMTAX0JpiWzOdV/s72-c/nasehat+untuk+anak.jpg
Atsar ID | Arsip Fawaid Salafy
https://www.atsar.id/2016/03/terus-dan-teruslah-menasehati-anakmu.html
https://www.atsar.id/
https://www.atsar.id/
https://www.atsar.id/2016/03/terus-dan-teruslah-menasehati-anakmu.html
true
5378972177409243253
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts LIHAT SEMUA POST Selengkapnya Balas Batal Balas Hapus Oleh Beranda HALAMAN POSTS Lihat Semua BACA LAGI YUK LABEL ARSIP SEARCH ALL POSTS Al afwu, artikel tidak ditemukan Kembali ke Beranda Minggu Senin Selasa Rabu Kamis Jumat Sabtu Min Sen Sel Rab Kam Jum Sab Januari Februari Maret April Mei Juni Juli Agustus September Oktober November Desember Jan Feb Mar Apr Mei Jun Jul Agu Sep Okt Nov Des baru saja 1 menit yang lalu $$1$$ minutes ago 1 jam yang ago $$1$$ hours ago Kemarin $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago lebih dari 5 pekan yang lalu Pengikut Ikut THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy